Nutrisi Wortel Dan Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh anda

Nutrisi Wortel Dan Manfaat Bagi Kesehatan Tubuh-Manfaat wortel bagi kesehatan memang sudah tidak di ragukan lagi sebab sayuran umbi ini mengandung banyak sekali Nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh.

Wortel yang  secara umum di kenal sebagai sumber Vitami A, ternyata masih memiliki berbagai macam manfaat lain yang baik untuk kesehatan tubuh manusia sepeti zat Gizi yang terkandung di dalam sayuran wortel ini sebagai berikut .


Wortel

Kandungan Vitamin A

Wortel memiliki kandungan Vitamin A yang yang sangat baik untuk kesehatan, 100 gm wortel segar mengandung sekitar 8285 mg IU beta-karoten dan Vitamin A sebanyak 16.706 .

Menurut Setudi yang telah di lakukan Bahwa Senyawa flavonoid dalam wortel mampu melindungi tubuh dari penyakit kangker rongga kuli, paru paru dan kulit, selain itu juga wortel memiliki semua fungsi dari Vitamin A seperti penglihatan, pemeliharaan epitel, produksi pria, pertumbuhan dan perkembangan tubuh manusia. 


Kaya Akan Antioksidan

Wotel ini kaya akan Antioksidan dari poli-acetylene falcarinol, dan dari studi penelitian yang di lakukan oleh para ilmuwan di uni versity of newcastle pada hewan raboratorium telah menemukan bahwa falcarinol yang terkandung dalam wortel dapat membantu atau melawan kanker dengan menghancurkan sel-sel pembentukan kanker di tumor.

Sumber Vitamin C 

Sumber Vitamin C yang terdapat pada wortel menyediakan sekitar 9% (RDA), Vitamin C yang terkandung di wortel adalah Antioksidan yang larut dalam air.

Ini sangat baik untuk tubuh mempertahankan jaringan ikan yang sehat, Gusi dan Gigi Antioksidan yang baik untuk melindungi tubuh dari penyakit kanker dengan menangkal radikal bebas.

Sumber Vitamin B Komplek

wortel juga memiliki sumber Vitamin B komplek seperti asam folat, thiamin, vitamin B6 , asam pantotenat dan masih banyak lain nya, yang baik untuk kesehatan tubuh.

Mengandung Mineral

Mineral yang terkandung dalam wortel seperti kalsium, kalium, tembaga, magan dan fospor, yang berguna untuk mengontrol detak jantung dan tekanan darah dengan cara melawan efek natrium .

Kandunagan Nutrisi pada wortel 

Nilai Gizi per 100 g ,Total nilai ORCA -666 umol TE/100 g yang saya kutip dari USDA National Nutrient Data Base.

Kandungan GiziNilaiPersentase dari Kebutuhan Harian
Energi:DENGAN 412%
Karbohidrat:9.58 g7%
Serat:2,8 g7%
protein:0.93 g1,50%
Lemak Total:0.24 g1%
Kolesterol:0 mg0%
Vitamin
pyridoxine:0.138 mg10%
asam pantotenat:0,273 mg5,50%
Folat:19 ug5%
riboflavin:0,058 mg4%
niacin:0,983 mg6%
thiamin:0,066 mg6%
vitamin A:16.706 IU557%
vitamin C:5,9 mg10%
vitamin K:13,2 mg11%
Mineral
Kalsium:33 mg3%
Tembaga:0,044 mg5%
Magnesium:11 mg3%
Besi:0,31 mg4%
Mangan:0,142 mg6%
fosfor:35 mg5%
Seng:0,24 mg2%
selenium:0,1 mg<1%
Phyto Nutrisi
�-Carotene:8285 mg-
Karoten-a:3427 mg-
Kripto-xanthin-�:0 mg-
Lutein-zeaxanthin:256 mg-
Elektrolit
sodium:69 mg4,50%
Kalium:320 mg6,50%
Ituhal Nutris yang terkandung di dalam wortel kita masuk ke manfaat woter bagi kesehatan tubuh .

Baca juag : Manfaat Buah Lemon Untuk Kecantikan Dan Kesehatan Tubuh

Manfaat Wortel bagi Kesehatan Tubuh 

1. Menjaga kesehatan ginjal
2. Menekan resiko penyakit jantung
3. Mencegah struk
4. Mengurangi resio kanker
5. Menjaga kekebalan tubuh
6. menjaga kesehatan Mata

Manfaat wortel Bagi Ibu Hamil

1. Wortel dapat membantu meningkatkan kualiatas asi ibu yang menyusui.
2. Bermanfaat untuk menjaga kandungan ibu hamil agar tetep sehat, karna Vitamin A yang cukup tinggi dapat menjaga kandungan agar tetap sehat.

Manfaat Wortel untuk kecatikan dan kesehatan kulit.

manfaat wortel baik untuk kulit karen kandungan Vitamin A dan zat-zat lainnya yang terdapat pada wortel,dapat menjaga kulit agar tetap bersih dan cantik.

Dan dapat menghilangkan noda hitam pada kulit akibat pikmentasi, pengunaanya bisa di buat sebagai masker atau bisa juga di makan langsung wortel secara rutin, sangat baik untuk menjaga serangan berbagai penyakit kulit yang mengancam anda.

Selain itu wortel juga dapat menjaga kesehatan dan kebutuhan lainn nya, dalam menunjang kinerja tubuh manusia berikut di antaranya.

Manfaat Vitamin B Pada Wortel

1. Meningkatkan memori 
2. Memelihara sistem pencernaan
3. Mencegah penyakit Homocysteine

Manfaat Vitamin A Pada Wortel

1. Mencegah kanker
2. Merawat Mata
3. Anti-oksidan
4. Baik bagi kesehatan kulit
5. Baik untuk mencegah penuaan dini

Manfaat Vitamin K pada Wortel

1. Mencegah Diabetes
2. Membekukan Darah
3. Memperkuat tulang dan mencegah penyakit optioporosis

Cara Memanfaat kan Wortel untuk di komsumsi

Worter dapat di makan dengan keadaan segar, atau di buat sop sayur , di jadikan jus Wortel , direbus dan bisa juga di masak dengan resep tertentu dan masih banyak lain lain nya.

Baca juga : Hasiat Dan Manfaat Daun Sirih 

Memilih  Wortel Yang baik Dan Sehat

Biala anda membeli wortel di pasar atau di mana saja tanyakkan dulu ke pada penjual wortel tersebut Wortel tersebut infor atau Lokal ? 

Sebaiknya bila anda membeli Wortel pilihlah wortel yang Lokal, Loh kenpa harus memilih wortel Lokal ? karna wortel infor belum tentu atau tidakmenjamin bebas dari bahan kimia/Lilin yang membuat wortel tersebuat awet selama berminggu minggu, kandungan zat kimia ini tentu akan berbahaya bagi kesehatan tubuh kita, dan meruksak sitem yang ada di tubuh kita.

Cara Mengelola Wortel

Cucilah wortel dengan baik sebelum di olah untuk di komsumsi,potong kedua ujung wortel dan kikis kulit luarnya sampai bersih, wotel mentah bisa juag di makan langsung, namun jika di rebus beberapa menit akan mendapatkan nilai Gizi yang lebih baik.

Itulah manfaat dan Nutrisi yang terdapat pada wortel,somoga artikel ini bisa menambah pengetahuan kita dan bermanfaat bagi anda yang membaca nya .

No comments:

Post a Comment